Cara Mudah Flashing Oppo Joy Plus R1011 100% Ampuh

Caramenyu.comSmartphone Oppo Joy Plus R1011 ini hadir dengan teknologi layar IPS LCD 16 juta warna yang mempunyai luas layar 4 inchi dengan kerapatan layar mencapai 233ppi. Smartphone yang berjalan pada OS Android 4.4 KitKat ini dibekali dengan prosessor Dual-core berkecepatan 1.3 Ghz yang didalamnya terdapat Chipset MediaTek MT6572 untuk dapur pacunya. Sedangkan pengolah grafisnya menggunakan Chipset GPU Mali 400.

Pada sektor koneksifitasnya,Oppo Joy Plus R1011 ini dibekali Bluetooth v4.0 A2DP,WiFi,Port USB v2.0,GPS,3G HSDPA. Sebagai sumber dayanya, dibenamkan baterai berjenis Li-ion 1700 mAh.
Bagi anda yang setia memakai Oppo Find Muse R821 dan anda sedang mengalami masalah karena Oppo Find Muse R821-nya sedang trouble misalkan, hang, lupa kunci pola, mentok dilogo/bootloop atau anda ingin upgrade Oppo Find Muse R821? Anda tidak usah khawatir karena saya akan membagikan tutorial cara mudah flashing Oppo Find Muse R821 dengan benar dan ampuh.
Cara Mudah Flashing Smartphone Oppo Joy Plus R1011

Bagi anda yang setia memakai Oppo Joy Plus R1011 dan anda sedang mengalami masalah karena Oppo Joy Plus R1011-nya sedang trouble misalkan, hang, lupa kunci pola, mentok dilogo/bootloop atau anda ingin upgrade Oppo Joy Plus R1011? Anda tidak usah khawatir karena saya akan membagikan tutorial cara mudah flashing Oppo Joy Plus R1011 dengan benar dan ampuh.

Baiklah langsung saja kita ikuti Tutorial cara mudah flashing Oppo Joy Plus R1011 ini dengan benar dan ampuh. Perlu anda ketahui bahwa demi keamanan anda, sebaiknya anda jangan lupa mengamankan file-file anda yang disimpan pada internal memory. Karena selama proses flashing ini, semua data yang berada pada internal memory akan lenyap/hilang. Sebelum melangkah lebih jauh, silahkan anda persiapkan dulu bahan yang akan digunakan untuk proses flashing.

Bahan-bahan flashing smartphone Oppo :

1. SP Flashtool
2. Stock Rom Smartphone Oppo Joy Plus R1011  pass: zon3-android.net
3. MTK Droid Tool
4. MT65xx USB Vcom Driver


Langkah-Langkah Cara Mudah Flashing Smartphone Oppo Joy Plus R1011



  1. Download semua bahan flashing.
  2. Extrack dan install driver MTK, USB Vcom Driver, MT65xx USB Driver.
  3. Kemudian Extrack Stock Rom Smartphone Oppo Joy Plus R1011.
  4. Jalankan  SP-Flashtool.exe.
    Cara Mudah Flashing Smartphone Oppo Joy Plus R1011
  5. Pilihlah Scatter Loading file, lalu cari file _Scatter.txt yang terdapat di Stock Rom yang sudah di extract tadi.
    Cara Mudah Flashing Smartphone Oppo Joy Plus R1011
  6. Jangan centang preloader. Jika mengalami gagal saat flashing, silahkan centang preloadernya.
  7. Tekan download, laluSambungkan Oppo Joy Plus R1011 ke PC/Laptop anda dengan kabel data ( jika dengan baterai tidak bisa, silahkan hubungkan tanpa baterai) sambil menekan tombol (+/-)
    Cara Mudah Flashing Smartphone Oppo Joy Plus R1011
  8. Secara otomatis proses flashing akan berjalan
    Cara Mudah Flashing Smartphone Oppo Joy Plus R1011
  9. Tunggu sampai notifikasi OK dan biasanya ada notifikasi lingkaran hijau.
    Cara Mudah Flashing Smartphone Oppo Joy Plus R1011
  10. Selesai.



Demikian tutorial tentang cara Mudah flashing Oppo Joy Plus R1011. Semoga artikel ini dapat membantu menyelesaikan permasalahan yang terjadi pada ponsel anda semua. Pastikan anda sudah mengikuti setiap langkahnya dengan benar. Apabila ada kritik dan saran, atau sekedar ingin berbagi pengalaman. Silahkan tinggalkan komentar pada kolom yang sudah kami sediakan. Terimakasih

ARTIKEL TERKAIT :

0 Komentar untuk "Cara Mudah Flashing Oppo Joy Plus R1011 100% Ampuh"

Berkomentarlah dengan bijak dan sopan, dilarang berkata kotor, sara, negatif Dan dilarang SPAM !!!!

Back To Top